Bahagia dan Haru Lebur dalam Gelaran Yudisium Gelombang 3 UNIMUDA Sorong

UNIMUDANews | Universitas Pendidikan Muhammadiyah (UNIMUDA) Sorong kembali merayakan momen bersejarah dengan menggelar Yudisium Gelombang ke-3 bagi para mahasiswanya. Acara berlangsung dengan meriah di Gedung Pascasarjana UNIMUDA Sorong pada Rabu, (12/9). Pada Yudisium Gelombang 3 ini berbeda dari sebelumnya dimana pada gelombang ini terdapat ebanyak 63 mahasiswa UNIMUDA Sorong yang resmi menyandang gelar sarjana dalam […]

Agenda Rutin Tahunan, LP3A Gelar Workshop Akademik Memasuki Awal Tahun Ajaran Baru

UNIMUDANews | Memasuki tahun ajaran baru, Lembaga Pengembangan Pendidikan, Pengajaran dan Akademik (LP3A) Universitas Pendidikan Muhammadiyah (UNIMUDA) Sorong kembali laksanakan Workshop Akademik untuk seluruh Sivitas Akademika selama tiga hari yang dimulai pada Senin, (4-7/09) di Meeting Room UNIMUDA Sorong. Workshop Akademik merupakan agenda rutin tahunan yang selalu dilaksanakan menjelang tahun ajaran baru. Tahun ini LP3A […]

Kepala Bandar Udara DEO Landing di UNIMUDA Sorong: Inisiasi Kerja Sama dan Kolaborasi

UNIMUDANews | Universitas Pendidikan Muhammadiyah (UNIMUDA) Sorong pada Kamis, (31/08) kemarin, menerima kunjungan dari Kepala Bandar Udara (Bandara) Domine Eduard Osok (DEO) Sorong dalam rangka penjajakan kerjasama dan inisiasi kolaborasi berkelanjutan. Kunjungan ini menjadi ajang yang penting dalam upaya membangun sinergisitas dan hubungan yang kuat antara Universitas Pendidikan Muhammadiyah (UNIMUDA) Sorong dan Bandar Udara (Bandara) […]

Satu Persatu Mahasiswa PMM-DN Outbound UNIMUDA Sorong di Berangkatkan ke PT Tujuan

UNIMUDANews | Setelah meriahnya acara pelepasan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Tahun 2023 yang beberapa waktu lalu diselenggarakan oleh UNIMUDA Sorong, pada Kamis (24/08) kini mahasiswa yang berpartisipasi Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka Dalam Negeri (PMM-DN) Outbound Batch 3 satu persatu mulai diberangkatkan menuju Perguruan Tinggi yang mereka tuju. Keberangkatan mahasiswa pada program ini nantinya akan […]

Kolaborasi Antara Prodi HI dan KEMENLU, Gelar Kuliah Umum Secara Live di UNIMUDA Sorong

UNIMUDANews | Program Studi Hubungan Internasional, Fakultas Hukum, Ilmu Sosial dan Politik, Universitas Pendidikan Muhammadiyah (UNIMUDA) Sorong lakukan kolaborasi dengan Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia dalam rangka Kuliah Umum yang mengangkat tema bertajuk “ASEAN Tantangan Global dan Peran Politik Luar Negeri” pada Senin, (21/8) di Gedung Pascasarjana UNIMUDA Sorong. Kegiatan tersebut serempak dilaksanakan untuk 34 Provinsi di Indonesia dan UNIMUDA Sorong terpilih sebagai kampus yang terpilih […]

Rektor UNIMUDA Pastikan 20 Mahasiswa Baru Asal Asmat Jadi Lulusan Terbaik di UNIMUDA Sorong

UNIMUDANews | Universitas Pendidikan Muhammadiyah (UNIMUDA) Sorong yang beberapa waktu lalu jalin kerja sama dengan Pemerintah Kabupaten Asmat terkait, hari ini Senin (28/08) resmi lakukan penyerahan mahasiswa asal Kabupaten Asmat untuk melanjutkan pendidikan jenjang Sarjana di UNIMUDA Sorong. Adanya kerja sama ini berawal dari permasalahan yang terjadi di Kabupaten Asmat perihal kurangnya Tenaga Kependidikan Profesional […]

Merahkan Lapangan, UNIMUDA Sorong Peringati Hari Ulang Tahun ke-78 Republik Indonesia

UNIMUDANews | Memperingati Hari Ulang Tahun ke-78 Republik Indonesia, Universitas Pendidikan Muhammadiyah (UNIMUDA) Sorong rayakan dengan melaksanakan Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan RI di Lapangan Khalid Bin Walid UNIMUDA Sorong pada hari Kamis (17/08). Acara yang diadakan dengan khidmat ini dihadiri oleh seluruh sivitas akademika UNIMUDA Sorong, Mahasiswa UNIMUDA Sorong dan 1.759 Mahasiswa Baru. Menariknya […]

Perkuat Skill Mahasiswa, LEMAWA Gelar Pelatihan Penyusunan Cash Flow, Digital Marketing, dan Konten Promosi

UNIMUDANews | Lembaga Kemahasiswaan dan Alumni (LEMAWA) Universitas Pendidikan Muhammadiyah (UNIMUDA) Sorong semakin gencar dalam perkuat kemampuan dan pemahaman mahasiswa melalui pelatihan yang digelar untuk mahasiswa yang lolos pendanaan pada Program Pembinaan Mahasiswa Wirausaha (P2MW) pada Senin, (14/8) di Meeting Room Gedung Mas Mansyur UNIMUDA Sorong. Kegiatan tersebut diselenggarakan bukan tanpa tujuan, melainkan untuk meningkatkan […]

Meriah! UNIMUDA Sorong Gelar Ceremony Pelepasan Mahasiswa Partisipan Program MBKM Tahun 2023

UNIMUDANews | Universitas Pendidikan Muhamamdiyah (UNIMUDA) Sorong gelar Ceremony Pelepasan Mahasiswa dalam rangka Kegiatan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Tahun 2023. Sejumlah prestasi yang di raih mahasiswa pada program MBKM mengukir semangat dan kegembiraan pada gelaran acara yang dilaksanakan pada Selasa, (15/08). Acara tersebut berlangsung meriah, ini menjadi momen bersejarah bagi para mahasiswa yang sedang […]

Bahas Work Life Balance Berujung Curhat!? Begini Keseruan Sharing Session Bersama Wadir I Pascasarjana UMM

UNIMUDANews | Universitas Pendidikan Muhammadiyah (UNIMUDA) Sorong kali ini kembali menyelenggarakan Sharing Session yang mengangkat topik Riset, Publikasi, dan Work Life Balance yang menghadirkan Wakil Direktur I Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Malang (UMM), Assoc. Prof. Dr. Hj. Diah Karmiyati, M.Si., pada Selasa, (15/08) di Meeting Room Rektorat. Sharing Session tersebut dihadiri oleh Dekan Fakultas Bisnis dan […]